Unit Samapta Polsek Bogor Tengah Gelar Patroli Guna Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    Unit Samapta Polsek Bogor Tengah Gelar Patroli Guna Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    KOTA BOGOR – Samapta Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan patroli ke sejumlah lokasi ramai di wilayah Bogor Tengah.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso untuk menjaga kondusifitas keamanan Kota Bogor.

    Adapun lokasi yang didatangi JPO Paledang, Simpang Asem, Mall BTM dan Lapangan Sempur sekaligus berikan himbauan kamtibmas kepada petugas Park Ranger.

    “Untuk menjaga kondusifitas keamanan Kota Bogor anggota Samapta rutin mendatangi lokasi dan tempat yang ada di wilayah Bogor Tengah, diharapakan dengan hadirnya Kepolisian melakukan patroli dapat mencegah aksi tindak kriminal, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya, Selasa (30/4/2024).

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Ciparigi Lompak Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Cilendek, Ajak Warga Pertahankan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Menakar Kinerja KPK Memberantas Korupsi, Sebuah Refleksi Angka dan Realita
    Wakapolsek Tanah Sareal Berikan Ini di SMP PGRI 9 Kota Bogor   
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Empang Melaksanakan Pendataan UMKM   
    Anggota Reserse Polsek Bogor Tengah Lakukan Patroli Mobile Tertutup   

    Ikuti Kami